5 Kebiasaan Ibu Ini Buat Anaknya Jadi Cerdas

Cekricek.id: Nah berikut ini merupakan adat kebiasaan dari seorang ibu yang dapat mencerdaskan otak anaknya.

Kebiasaan baik untuk kecerdasan otak. [Foto.Ist]

Cekricek.id - Banyak penelitian menunjukkan jika kecerdasan seorang anak menurun dari kecerdasan ibu. Maka dari itu sebagai seorang calon ibu maupun wanita perlu menerapkan berbagai kebiasaan baik yang nantinya akan berguna untuk meningkatkan kecerdasan seseorang.

Apalagi kecerdasan seseorang dapat ditingkatkan melalui berbagai kebiasaan-kebiasaan baik.

Nah berikut ini merupakan adat kebiasaan dari seorang ibu yang dapat mencerdaskan otak anaknya.

Memberi makan yang berwarna-warni

Image Attachment

Pertama adalah dengan sering memberi makan yang berwarna-warni. Dengan melihat makanan dengan aneka warna tentu akan menjadi sebuah kesenangan tersendiri.

Baca juga: Lantaran Tak Mampu Beli Telur, Pria Ini Diselingkuhi Istri

Selain itu, ternyata hal ini juga dapat berakibat baik pada kesehatan dan kecerdasan anak.

Jangan malas gerak

Image Attachment

Kebiasaan berikutnya yang dapat mencerdaskan otak anak adalah dengan rajin bergerak atau jangan malas untuk bergerak. Apalagi jika seorang anak rajin melakukan aktifitas di luar ruangan yang membuat dirinya jauh lebih kreatif.

Banyak hasil penelitian yang menunjukkan jika seorang anak yang justru kasih gerak dan lebih memilih menonton TV dapat mengalami masalah kesehatan.

Anak merupakan salah satu peniru aktif sehingga apapun yang dilakukan oleh orang tuanya sangat mudah untuk ditiru.

Membaca setiap hari

Image Attachment

Kebiasaan lain yang juga harus diajarkan oleh seorang ibu kepada anaknya adalah dengan rajin membaca setiap hari. Hal tersebut juga dapat meningkatkan potensi seorang anak dapat mencapai kesuksesan di masa depan.

Biasakanlah untuk mengajarkan anak agar merutinkan kegiatan membaca. Hal ini dapat dimulai setiap hari ketika seorang anak menginjak usia 6 bulan.

Namun pastinya kamu juga harus menyesuaikan buku yang sangat baik untuk dibaca seorang anak.

Pilih aktivitas menyenangkan

Image Attachment

Kebiasaan lainnya adalah dengan melakukan berbagai aktivitas yang menyenangkan. Jika kita melakukan apapun yang kita senangi tentu akan membuat kita jauh lebih bersemangat.

Secara tidak langsung hal ini juga dapat meningkatkan kecerdasan anak.

Biasakan untuk sarapan

Image Attachment

Negara terakhir yang dapat dilakukan adalah dengan membiasakan sarapan pagi. Dengan merutinkan sarapan dapat membuat seorang anak menjadi lebih cerdas dan berkonsentrasi ketika menerima ilmu pelajaran. [*/Nlm]

Tags:

Baca Juga

Krikil roda berusia 12.000 tahun berbentuk donat yang ditemukan di situs arkeologi Nahal Ein Gev II, Israel Utara, diduga menjadi bukti asal usul roda tertua di dunia
Roda Tertua di Dunia Ditemukan di Israel, Berusia 12.000 Tahun
Situs Raja Arthur King Arthur's Hall di Bodmin Moor Cornwall menampilkan struktur persegi panjang dengan 56 batu tegak yang dibangun pada masa Neolitikum.
Fakta Mengejutkan: Situs Raja Arthur Berusia 5.500 Tahun
Pengedar narkoba ditangkap oleh Tim Phantom Sat Narkoba Polres Payakumbuh di kediamannya di Kecamatan Situjuh
Pengedar Narkoba Ditangkap Setelah Buron Tiga Bulan di Situjuh
Komunitas Seabolga melakukan aksi bersih-bersih pantai di Kota Wisata Sibolga untuk menjaga kelestarian lingkungan pesisir
Komunitas Seabolga Bangkitkan Kesadaran Lingkungan demi Masa Depan Kota Wisata Sibolga
Fosil kecebong tertua berusia 160 juta tahun yang ditemukan di Formasi La Matilde, Argentina, menunjukkan detail anatomi yang luar biasa
Fosil Kecebong Tertua di Dunia Ditemukan di Argentina, Berusia 160 Juta Tahun
Chip kuantum 156-qubit IBM Heron terbaru menunjukkan peningkatan kinerja signifikan dalam komputasi kuantum
Chip Kuantum Terbaru IBM Tingkatkan Kecepatan Komputasi Hingga 50 Kali Lipat