Alt Key

Istilah-istilah dalam Bidang Teknologi, Telekomunikasi dan Informasi - Istilah Dalam Telematika

Ilustrasi: Istilah dalam Teknologi, Telekomunikasi dan Informasi. [Cekricek.id]

Apa Itu Alt Key?

Alt Key adalah nama tombol pada keyboard yang terletak di sebelah kanan dan kiri tombol spasi. Tombol ini baru berfungsi apabila ditekan bersamaan dengan tombol lain.

Dalam lingkungan Windows, tombol ini bersama dengan huruf tertentu dapat digunakan untuk membuka dan memilih perintah pada menu secara cepat.

Referensi: Istilah-istilah dalam Bidang Teknologi, Telekomunikasi dan Informasi.

Baca Juga

Istilah-istilah dalam Bidang Teknologi, Telekomunikasi dan Informasi - Istilah Dalam Telematika
ZIP socket (Zero Insertion Force socket)
Istilah-istilah dalam Bidang Teknologi, Telekomunikasi dan Informasi - Istilah Dalam Telematika
Zip
Istilah-istilah dalam Bidang Teknologi, Telekomunikasi dan Informasi - Istilah Dalam Telematika
Zettabyte
Istilah-istilah dalam Bidang Teknologi, Telekomunikasi dan Informasi - Istilah Dalam Telematika
Z-Buffer
Istilah-istilah dalam Bidang Teknologi, Telekomunikasi dan Informasi - Istilah Dalam Telematika
Yottabyte
Istilah-istilah dalam Bidang Teknologi, Telekomunikasi dan Informasi - Istilah Dalam Telematika
Ymodem