Lucinta Luna Merasa dirinya Jadi Milik Negara dan Layaknya Piala Bergilir

Cekricek.id - Lucinta Luna merasa secara blak-blakan bahwa dirinya ibaratkan milik negara dan seperti layaknya piala bergilir

Lucinta Luna [Instagram]

Cekricek.id - Lucinta Luna merasa secara blak-blakan bahwa dirinya ibaratkan milik negara dan seperti layaknya piala bergilir. Hal tersebut biasanya didefinisikan sebagai sosok yang begitu mudah berpindah dari satu pasangan ke pasangan lainnya, dengan konotasi negatif. Semua ini disampaikannya dalam tayangan di channel YouTube Luna Maya mengutip pada Rabu (26/10/2022).

Hal tersebut pun diakui secara langsung oleh Lucinta Luna dikarenakan dirinya yang begitu mudah untuk menaruh rasa kepada seseorang. Tetapi sampai saat ini belum ada satupun sosok yang memperlakukannya dengan setimpal alias begitu baik seperti yang ia lakukan kepada orang lain.

“Ya itu sih kekurangan aku. Aku tuh cepat pakai hati gitu,” ucap Lucinta Luna.

Bahkan selama ini sosok transgender berusia 33 tahun tersebut sadar dengan penuh jika kebanyakan orang mendekati hanya untuk kesenangan semata. Tetapi dirinya juga dengan percaya diri untuk tetap mengejar sosok pria dikarenakan menyukainya.

“Kalaupun ada sekarang aku tuh yang ganteng gitu kan, aku kejar-kejar eh tapi sayangnya dia tuh cuman mainan doing.”

Dengan adanya hal tersebut jugalah Lucinta Luna merasa jika dirinya layaknya sebuah piala bergilir, yang bisa dirasakan oleh semua kalangan. Serta akan berpindah tangan dengan cepat.

“Dia kayak cuman mau icip-icip doang aku tuh udah kayak milik negara gitu loh diicip sana kayak piala bergilir,” jelasnya.

Merasa Sedih, Tapi Tak Berhenti

Image Attachment

Tentunya hal tersebut juga membuat transgender cantik ini merasa sedih tetapi tidak mengetahui lagi apa yang bisa dan mesti ia lakukan untuk bisa mengembalikan keadaan. Terlebih lagi dirinya sangat lemah dengan godaan ketika melihat pria berparas tampan.

“Kalau kayak gitu sedih banget sih. Padahal aku kan sukanya pakai hati, walaupun udah tahu tapi karena gimana ya karena dia ganteng.”

Tetapi sampai saat ini, Lucinta Luna sendiri masih berpegang teguh dan berupaya untuk selalu menemukan pasangan yang tepat. Karena bagaimanapun juga hadirnya ingin memiliki pasangan hidup yang bisa untuk menemaninya di masa tua nanti.

Lucinta Luna berprinsip untuk menikah hingga maut memisahkan walau kini memang belum ditemukan sosok tersebut.  Tetapi bukan berarti dunia menyerah atau tidak pernah mencoba untuk selalu menemukan sosok yang sesuai keinginannya ini.

Baca Juga: Bukan Wajah, Bentuk Pinggul Jadi Hal yang Paling Disukai Lucinta Luna Usai Dioperasi

Karena Lucinta Luna selalu dekat dengan orang lain dengan tujuannya adalah untuk menemukan pasangan. Tetapi untuk menemukan sahabat, rasanya ia masih bisa belum bisa mempercayai orang lain sepenuhnya.

Tags:

Baca Juga

"Lucinta Luna Ambil Jeda dari Instagram: Respons atas Bullying dan Penyebaran Rahasia Pribadi
Lelah Dibully Lucinta Luna 'Hilang' dari Instagram
Heboh! Lucinta Luna Tampil Vulgar Bersama Tunangan, Netizen: Sama-sama Pria Biasa Aja
Heboh! Lucinta Luna Tampil Vulgar Bersama Tunangan, Netizen: Sama-sama Pria Biasa Aja
Lucinta Luna Memamerkan Foto Berani di Instagram dengan Mengenakan Bikini dan Aksesoris BDSM
Lucinta Luna Memamerkan Foto Berani di Instagram dengan Mengenakan Bikini dan Aksesoris BDSM
Cekricek.id, Jakarta, Berita Artis dan Berita Seleb – Lucinta Luna dan Nagita Slavina sukses mencuri perhatian banyak orang berkat kedekatan yang mereka tunjukkan lewat sebuah foto. Potret tersebut dibagikan ke media sosial dan mendapat banyak tanggapan dari netizen.
Lucinta Luna dan Nagita Slavina dalam Satu Frame, Netizen Bandingkan Kecantikannya
Cekricek.id, Berita Artis dan Berita Seleb - Rupanya hidung baru Lucinta Luna memiliki harga yang sangat fantastis, ratusan juta rupiah
Lucinta Luna Menggila Joget Hanya Pakai Dalaman, Katanya Lagi Merasa Terinjak-injak
Cekricek.id, Berita Seleb dan Berita Artis – Lucinta Luna tampil dengan outfit terbuka pada pemotretan terbaru yang dilakukannya belum lama ini. Dengan mengenakan setelan bikini two piece yang ditutupi dengan dress berbentuk seperti jaring, transgender cantik yang satu ini sukses menarik banyak perhatian.
Bandingkan Diri dengan Jisoo Blackpink, Lucinta Luna Akui Lebih Cantik Karena Hal Ini