Jaring Angkat (Lift Net)

Kamus Lingkungan Hidup

Ilustrasi. {Creator Cekricek.id]

Pengertian Jaring Angkat (Lift Net)

Jaring Angkat (Lift Net) adalah alat penangkapan ikan berbentuk lembaran jaring persegi panjang atau bujur sangkar yang direntangkan atau dibentangkan dengan menggunakan kerangka dari batang kayu atau bambu (bingkai kantong jaring) sehingga jaring angkat membentuk kantong.

Sumber: Istilah-istilah dalam Lingkungan Hidup

Baca Juga

Istilah-istilah dalam Perubahan Iklim - Istilah-istilah dalam lingkungan hidup
Zooplankton
Istilah-istilah dalam Perubahan Iklim - Istilah-istilah dalam lingkungan hidup
Zoonoses
Istilah-istilah dalam Perubahan Iklim - Istilah-istilah dalam lingkungan hidup
Younger Dryas
Istilah-istilah dalam Perubahan Iklim - Istilah-istilah dalam lingkungan hidup
Yedoma
Istilah-istilah dalam Perubahan Iklim - Istilah-istilah dalam lingkungan hidup
Wetland (Lahan Basah)
Istilah-istilah dalam Perubahan Iklim - Istilah-istilah dalam lingkungan hidup
Welfare (Kemakmuran)