Anarko-Sindikalisme

Istilah-istilah umum, istilah-istilah dalam marxisme.

Ilustrasi: Istilah-istilah umum. [Canva]

Apa Itu Anarko-Sindikalisme?

Anarko-Sindikalisme adalah Pada umumnya, ajaran yang menolak aksi politik dan memandang serikatburuh sebagai satu-satunya bentuk organisasi, dan pemogokan sebagai satu-satunya bentuk perjuangan yang diperlukan bagi kaum buruh.

Didasarkan terutama pada ajaran Proudhon, musuh sengit dan kawan sezaman Marx, gerakan ini terutama kuat di Spanyol; di Italia dan Prancis pun ia tumbuh dengan subur.

Anarko-sindikalisme menimbulkan akibat-akibat yang mencelakakan bagi kaum buruh dalam perdjuangan² mereka.

Sumber: Istilah-istilah Umum

Baca Juga

Terungkap! Manusia Purba Menghuni Dataran Tinggi Persia Selama 20.000 Tahun
Terungkap! Manusia Purba Menghuni Dataran Tinggi Persia Selama 20.000 Tahun
Kisah Pengorbanan Ritual Bangsa Maya saat Gerhana Matahari
Kisah Pengorbanan, Ritual Bangsa Maya saat Gerhana Matahari
Sisa-sisa Desa Kuno "Pompeii Inggris" Ungkap Rahasia Kehidupan Zaman Perunggu
Sisa-sisa Desa Kuno "Pompeii Inggris" Ungkap Rahasia Kehidupan Zaman Perunggu
Naskah Kuno Aztec Ungkap Sejarah Tenochtitlan dan Penaklukan Spanyol
Naskah Kuno Aztec Ungkap Sejarah Tenochtitlan dan Penaklukan Spanyol
Lukisan Menakjubkan Pada Makam Pendeta Kuno Mesir Perlihatkan Kehidupan 4.300 Tahun Lalu
Lukisan Pada Makam Pendeta Kuno Mesir Perlihatkan Kehidupan 4.300 Tahun Lalu
Makam Kuno Tiongkok dengan Pedang Ungkap Sejarah Kekerasan di Era Negara-Negara Berperang
Makam Kuno Tiongkok dengan Pedang Ungkap Sejarah Kekerasan di Era Negara-Negara Berperang