Benda Cagar Budaya

Kamus Lingkungan Hidup

Ilustrasi. {Creator Cekricek.id]

Pengertian Benda Cagar Budaya

Benda Cagar Budaya adalah benda alam yang dianggap mempunyai nilai penting bagi sejarah, ilmu pengetahuan dan kebudayaan.

Selain itu juga diartikan sebagai benda buatan manusia, bergerak atau tidak bergerak, berupa kesatuan atau kelompok atau bagian-bagiannya atau sisa-sisanya, berumur sekurang-kurangnya lima puluh tahun, atau mewakili masa gaya yang khas dan mewakili masa gaya sekurang-kurangnya lima puluh tahun serta dianggap mempunyai nilai penting bagi sejarah, ilmu pengetahuan dan kebudayaan.

Sumber: Istilah-istilah dalam Lingkungan Hidup

Baca Juga

Istilah-istilah dalam Perubahan Iklim - Istilah-istilah dalam lingkungan hidup
Zooplankton
Istilah-istilah dalam Perubahan Iklim - Istilah-istilah dalam lingkungan hidup
Zoonoses
Istilah-istilah dalam Perubahan Iklim - Istilah-istilah dalam lingkungan hidup
Younger Dryas
Istilah-istilah dalam Perubahan Iklim - Istilah-istilah dalam lingkungan hidup
Yedoma
Istilah-istilah dalam Perubahan Iklim - Istilah-istilah dalam lingkungan hidup
Wetland (Lahan Basah)
Istilah-istilah dalam Perubahan Iklim - Istilah-istilah dalam lingkungan hidup
Welfare (Kemakmuran)