Meski Anak Sultan, Anak Hotman Paris Rela Jualan Pembalut di Mall, Sang Ayah Pun Bantu Promosi

Hotman Paris bongkar bagaimana cara yang ia lakukan agar selalu dapat menjaga kepercayaan sang istri walau dekat dengan wanita cantik.

Hotman Paris. [Foto: Instagram]

Hotman Paris mempromosikan produk pembalut anak perempuannya yang terjejer di sebuah mall, meski kaya raya dia tak malu melakukan itu.

Cekricek.id - Hotman Paris dikenal dengan gaya hidupnya yang mewah dan flamboyan. Sebagai seorang pengacara, dia juga memiliki popularitas yang besar.

Wajahnya yang sering terpampang di layar televisi membuat siapa saja pasti mengetahuinya. Bahkan tidak sedikit orang-orang terkenal seperti kalangan selebriti yang menjadi kliennya.

Namun, pria yang selalu tampil rapi dengan setelan jas dan dasi itu ternyata sangat menyayangi anaknya. Dia bahkan dengan senang hati menunjukkan dukungannya pada usaha yang dilakukan anak kesayangannya itu.

Baru-baru ini, Hotman Paris mengunggah sebuah reels Instagram lewat akun pribadinya. Dia memamerkan dagangan anaknya di sebuah rak yang berada di mall.

“Hari ini Felicia jualan di Market Museum Lippo Mall Kemang! Sebelum senin pagi kembali ke Singapore, Felicia jualan pembalut wanita dulu,” tulisnya pada unggahan itu.

Dia mempromosikan merk pembalut organik yang sedang dirintis anak perempuannya itu. Dari kata-kata yang dituliskan, pemilik nama lengkap Hotman Paris Hutapea ini menunjukkan rasa bangga atas pencapaian anaknya.

Lampiran Gambar
Anak Hotman Paris Jualan Pembalut di Mall, Ayahnya Bantu Promosi

Hotman Paris Sangat Menyayangi Anak Perempuannya, Felicia Putri

Felicia Putri Parisienne Hutapea adalah putri pertama dari Hotman Paris. Sama seperti ayahnya, anak perempuannya yang cerdas ini juga berprofesi sebagai pengacara. Dia bahkan bekerja di luar negeri.

Sebagai seorang ayah, Hotman Paris sangat mengayangi anak-anaknya. Terutama pada Felicia, dia sering membagikan kabar kesuksesan anaknya melalui akun media sosialnya.

Seperti unggahan terbarunya ini, dia tak segan mendukung usaha yang sedang dijalani Felicia. Dia menunjukkan kasih sayangnya dengan mempromosikan merk pembalut yang dijual Felicia.

Sikapnya yang seperti itu menuai banyak komentar pujian dari netizen. Mereka merasa bangga kepada sosok ayah yang menjadi panutan ini.

“Among yang sangat luar biasa. Nggak malu memposting dan promosi usaha borunya, sekalipun yang dijual pembalut. Salut sama Amang @hotman***. Semoga semakin banyak bapak-bapak batak seperti amang. #salam sehat selalu buang amang dan keluarga,” tulis akun @sehat*** di kolom komentar.

Dia merasa bangga dengan sikap yang ditunjukkan Hotman Paris. Mesi seorang laki-laki tapi tak merasa segan mempromosikan produk pembalut.

Padahal di luaran sana mungkin banyak yang merasa segan jika disuruh mempromoskan atau menjual produk khusus perempuan itu.

Tapi sebagai seorang Ayah, dia memberikan dukungan penuh untuk anak perempuan kesayangannya itu.

Sementara itu, komentar yang memuji dan mendoakan kebaikan untuk Hotman dan keluarga juga banyak berdatangan. Mereka berharap jualan yang dipromosikannya bisa sukses.

Baca juga: DJ Katty Butterfly Lebih Fresh dan Awet Muda, Hotman Paris Pun Tulis Komentar Ini

“Semoga jualannya laris manis ya neng sungguh luar biasa,” tulis akun lain di kolom komentar yang ditujukan kepada Felicia.

“Suksek selalu untuk usaha Felicia, Penuh berkat untuk keluarga om,” tambah yang lainnya.

Baca Juga

Rahasia Kekayaan Rp5 Triliun Pengacara Hotman Paris: 5 Sumber Harta yang Menakjubkan
Rahasia Kekayaan Rp5 Triliun Pengacara Hotman Paris: 5 Sumber Harta yang Menakjubkan
Cekricek.id, Berita Seleb dan Berita Artis – Hotman Paris lagi-lagi memamerkan kenalan wanitanya kepada para followers di akun Instagram miliknya. Perempuan yang bernama Refsy Nurharbi itu ditemuinya saat mengunjungi kelab malam The H Club SCBD.
Hotman Paris Ditemani Sosok Wanita Ini Saat Nongkrong di SCBD, Netizen: Hidupnya Bagai Surga Firdaus
Hotman Paris mengundang Bunda Corla party di klubnya. Hotman terlihat membagikan video saat Bunda Corla tengah asyik berjoget di klubnya.
Pulang ke Indonesia, Bunda Corla Ikut Party di Klub Hotman Paris
Ayu Ting Ting terang terangan tidak mau menjadi asisten pribadinya pengacara tajir Hotman Paris meskipun dapat tawaran gaji yang besar.
Ayu Ting Ting Blak Blakan Tidak Mau Jadi Aspri Hotman Paris Meski Ditawarkan Gaji Fantastis
Pengacara kondang Hotman Paris dicecar netizen usai membagikan video sejumlah pengunjung klub miliknya yang tidak memakai baju dan asik dugem.
Unggah Video Kumpulan Orang Tak Berbaju di Klub Malam Miliknya, Hotman Paris Dicecar Netizen
Cekricek.id, Berita Seleb dan Berita Artis – Hotman Paris bernostalgia lewat sebuah foto yang dibagikannya di akun media sosial miliknya. Pengacara yang dikenal dengan gaya flamboyannya itu rupanya dulu pernah menyimpan pistol dan membawanya saat bertugas. Namun, karena suatu alasan, saat ini dia memilih tobat dan tak pernah memiliki senjata itu lagi.
Hotman Paris Dulunya Suka Main Pistol, Sekarang Tobat Karena Alasan Ini