Nias Selatan Kembali Diguncang Gempa dengan Magnitudo 5,3

Berita terkini: Kepala BMKG Dwikorita Karnawati menegaskan bahwa M 8,9 bukan prediksi gempa melainkan sebagai mitigasi bencana.

Ilustrasi. [Cekricek.id]

Berita Terbaru: Gepa susulan masih terjadi di Nias Selatan, kali ini Nias Selatan kembali diguncang gempa bumi dengan kekuatan atau Magnitudo 5,3

Cekricek.id - Gempa bumi kembali mengguncang Nias Selatan, Sumatra Utara (Sumut) dengan kekuatan magnitudo 5,3.

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) merilis gempa terjadi pada Selasa, (15/3/2022) pukul 19.12 Wib.

Ada pun kedalaman gempa berada pada 26 kilometer di atas permukaan laut.

"Gempa tidak berpotensi tsunami," tulis BMKG dalam situs resminya.

Titik gempa berada pada 0.55 Lintang Selatan (LS) dan 98.47 Bujur Timur (BT), tepatnya 144 kilometer Tenggara Nias Selatan, Sumut.

BMKG menyatakan bahwa gempa tersebut masih merupakan gempa susulan. Sebelumnya, Nias Selatan juga diguncang gempa dengan kekuatan magnitudo 6,7.

Baca Juga: Penjelasan BMKG Terkait Gempa 6,9 yang Mengguncang Pulau Nias Sumut

Belum ada laporan mengenai kerusakan dan korban jiwa akibat gempa tersebut. Meski demikian, masyarakat tetap diminta waspada terhadap kemungkinan terjadinya gempa susulan yang tidak bisa diprediksi kapan terjadinya.

Baca Juga

Berita Riau Hari Ini: Prakiraan Cuaca Terkini Riau.
Prakiraan Cuaca Terkini Riau, Waspada Hujan Lebat Disertai Petir dan Angin Kencang
Berita Riau Hari Ini: Misteri Mayat Wanita Tanpa Busana Ditemukan Terlilit Kabel Listrik di Kampar
Misteri Mayat Wanita Tanpa Busana Ditemukan Terlilit Kabel Listrik di Kampar
Berita Riau Hari Ini: 34.271 Warga Riau Hafidz Al-Quran Berkat Program Satu Guru Hafidz Satu Desa
34.271 Warga Riau Hafidz Al-Quran Berkat Program Satu Guru Hafidz Satu Desa
Berita Riau Hari Ini: UIR Kukuhkan Tiga Profesor Baru, Tingkatkan Kualitas Akademik
UIR Kukuhkan Tiga Profesor Baru, Optimis Tahun 2041 Menjadi Universitas Islam Berkelas Dunia
Polemik Tumpukan Sampah di Jalan Gulama Pekanbaru, Warga Resah dan Pihak Terkait Saling Lempar Tanggung Jawab
Polemik Tumpukan Sampah di Jalan Gulama Pekanbaru, Warga Resah dan Pihak Terkait Saling Lempar Tanggung Jawab
Berita Riau Hari Ini: Petugas Gabungan Siaga di Pos-pos Rawan Karhutla Riau, Cegah Kebakaran Semakin Meluas
Petugas Gabungan Siaga di Pos-pos Rawan Karhutla Riau, Cegah Kebakaran Semakin Meluas