Pakai Dress Hijau, Aura 'Model Mahal' Millen Cyrus Nggak Bisa Disembunyikan Lagi

Cekricek.id - Millen Cyrus rupanya telah lama memiliki keinginan untuk memiliki anak sendiri, tentunya dengan darah yang mengalir dalam dirinya

Millen Cyrus [Instagram]

Cekricek.id - Artis cantik Millen Cyrus kembali mendapat banyak pujian dari netizen melihat sebuah foto baru dalam unggahannya. Seperti biasa, berbagai pujian tak lupa selalu mengikut serta pada transgender cantik tersebut. Apalagi dirinya dianggap memiliki bentuk badan yang sempurna sebagai seorang jelmaan wanita.

Bahkan bukan hal baru lagi bagi dirinya kerap disamakan seperti seorang wanita tulen pada umumnya. Terutama bentuk tubuh ideal dan juga paras cantik yang dimiliki oleh sepupu Aurel Hermansyah ini.

Seperti pada kali ini, dimana banyak netizen dibuat terpesona dengan foto baru yang diunggah Millen Cyrus di akun Instagramnya yang diposting pada Jumat (23/9/2022).

Transgender berusia 23 tahun ini sedang duduk manja di sebuah sofa mewah berwarna putih dengan kedua kaki ditekuk pada arah belakang. Terlebih lagi pada saat itu, Millen Cyrus hanya mengenakan mini dress berwarna hijau.

Berlengan pendek tetapi juga sedikit belahan pada bagian bahu hingga dada depan. Sekaligus juga dress tersebut memiliki tinggi yang hanya mencapai seperempat paha.

Sehingga ketika dirinya duduk dengan posisi yang demikian tentu saja membuat pakaian tersebut terangkat ke arah atas. Belum lagi ia juga mengkombinasikannya dengan memakai sebuah tas berwarna silver yang serasi dengan warna kacamata yang ia kenakan.

Tidak menunggu lama unggahan tersebut tentunya langsung dipadati oleh berbagai komentar beragam dari netizen. Diantaranya netizen sampai istighfar sekaligus memuji, karena merasa jika Millen Cyrus ini benar-benar cantik dengan semua pesona tersebut.

“Masya Allah kok cantik banget sih.”

Lantas ada juga dari netizen yang meminta agar Millen Cyrus memperlihatkan foto saat dirinya bersama dengan Ameena. Terlebih lagi melihat dari lokasi fotonya ini sepertinya ia sedang berada di rumah youtuber Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah.

“Cantik banget kak Millen lagi di rumah kak Loli ya.”

Punya Aura Model Mahal

Lampiran Gambar

Kemudian ada juga dari netizen yang menjanjikan bahwasanya kecantikan dari Millen Cyrus ini dianggap begitu mirip dengan Keylie atau juga Kendall Jenner. 

"Aura modelnya mahal banget."

Bahkan pada awalnya banyak dari netizen yang sempat menyangka jika dirinya ini merupakan seorang model luar negeri. Karena semua pesonanya tersebut malah tidak memperlihatkan jika dirinya merupakan seorang transgender terkenal di tanah air. 

Lalu ada juga dari netizen yang memberi pujian lain. Bahwasanya semua pesona dari Millen Cyrus saat menggunakan pakaian tersebut benar-benar layaknya seperti seorang model internasional yang tidak bisa disembunyikan.

Baca Juga: Hotman Paris Gandeng Cewek Cantik Mirip Millen Cyrus, yang Dompetnya Kuat Boleh Lamar

Hal ini juga yang membuat banyak itu sendiri semakin insecure melihat penampilan daripada keponakan cantik Ashanty ini.

Baca Juga

AWA Make Up Artist Menjadi Tim Make Up Millen Cyrus di Ajang Miss International Queen 2023
AWA Make Up Artist Menjadi Tim Make Up Millen Cyrus di Ajang Miss International Queen 2023
Cekricek.id, Berita Artis dan Berita Seleb - Bukan kali pertama bagi Millen Cyrus dinasehati tak ada laki-laki punya dada, begini jawabannya
Dinasihati Gak Ada Laki Punya Dada, Millen Cyrus: Urusan Dosa Itu Tuhan yang Ngatur, Selagi Menjalankan Kewajiban!
Beredar kabar calon suami diduga transgender, Millen Cyrus buktikan bahwa calon suami merupakan seorang pria tulen, Jumat (02/06/2023).
Millen Cyrus Buktikan Calon Suami Merupakan Pria Tulen dengan Perlihatkan Ini!
Cekricek.id, Berita Seleb dan Berita Artis – Millen Cyrus tampil cetar dengan setelan outfit berwarna merah cabe. Penampilan itu dia pamerkan dalam hasil pemotretan yang dia jalani belum lama ini. Sontak, hal tersebut menuai banyak reaksi dari netizen yang dibuat terperangah pada penampilannya yang sangat mencolok.
Millen Cyrus Tampil Hot dengan Outfit Merah Cabe, Dibilang Mirip Suzana Karena Ini
Cekricek.id, Berita Seleb dan Berita Artis – Millen Cyrus baru-baru ini kembali pamer kebersamaan dengan kekasihnya, Lionel Lee. Keduanya melakukan selfi pada cermin besar yang memperlihatkan keseluruhan penampilan dari ujung rambut hingga kaki. Namun, ada sesuatu yang mengganjal di pikiran netizen, hingga mereka meragukan identitas dari pria yang belum lama ini melamar keponakan Ashanty tersebut.
Pamer Foto Berdua, Penampilan Kekasih Millen Cyrus Semakin Dicurigai: yang Cowok Kok..
Cekricek.id, Berita Seleb dan Berita Artis - Millen Cyrus menampakkan perubahan penampilan yang mencolok di mata netizen dalam beberapa waktu terakhir. Hal itu diduga kuat karena pengaruh dari statusnya yang kini tengah berpacaran dengan seorang lelaki tampan.
Perut Millen Cyrus Kempes Lagi, Netizen: Udahan Main Hamil-hamilannya?