Potret Lyodra Ginting dengan Berbagai Gaun, Anggun Mirip Putri

Cekricek.id - Nama penyanyi cantik Lyodra Ginting begitu dibanggakan netizen karena punya suara emas. Begitu juga dengan tampilannya

Lyodra Ginting [Instagram]

Cekricek.id - Nama penyanyi cantik Lyodra Ginting begitu dibanggakan netizen karena punya suara emas. Wanita asal Medan, Sumatera Utara ini memang memiliki pesona yang tiada tanding. Sebagaimana yang terlihat dalam unggahan di akun Instagram pribadinya mengutip pada Senin (13/2/2023).

Sosok wanita cantik kelahiran 21 Juni 2003 yang baru berusia 19 tahun ini juga dianggap memiliki talenta atau bakat yang luar biasa. Ia berhasil memenangkan salah satu ajang pencarian bakat membuat namanya kian bersinar di industri hiburan.

Selalu Terlihat Menawan

Terlebih berbagai lagu yang dibawakan Lyodra Ginting selalu berhasil tembus pasaran. Untuk itu intip berbagai potretnya ini dengan menggunakan berbagai jenis pakaian berupa gaun dengan berbagai pesonanya.

Gaya Elegan

Potre Lyodra Ginting dengan Berbagai Gaun, Anggun Mirip Putri
Potre Lyodra Ginting. [Instagram]

Untuk foto di slide pertama yang dirinya unggah adalah tampak begitu elegan. Dengan menggunakan sebuah gaun dengan paduan warna metalik.

Bentuk gaun ini sendiri hanya mencapai seperempat paha tetapi memiliki pada bagian belakang menyerupai ekor yang tertutup. Ditambah lagi dengan berbagai pose yang sengaja diperlihatkan penyanyi cantik ini semakin menambah kesan indah dari gaun ini.

Dengan Gaun Hitam

Potre Lyodra Ginting dengan Berbagai Gaun, Anggun Mirip Putri
Potre Lyodra Ginting. [Instagram]

Video drag Ginting juga sempat mengunggah salah satu fotonya dengan menggunakan gaun hitam. Tetapi dengan atasan yang terbuka bentuk gaun yang ketat pada tubuhnya ini justru memperlihatkan postur tubuhnya yang langsing.

Serta pada bagian bahu dari gaun tersebut juga dihias dengan pita berukuran besar. Dengan bawahan dibuat bertingkat serta saat ia berada di panggung pembuatan gaun ini jadi semakin bersinar.

Ala Putri Raja

Potre Lyodra Ginting dengan Berbagai Gaun, Anggun Mirip Putri
Potre Lyodra Ginting. [Instagram]

Desain gaun berikutnya yang dikenakan Lyodra Ginting adalah bertema layaknya putri raja. Gaun yang dihiasi oleh warna merah muda ini sebenarnya memiliki tampilan terbuka dengan satu tali spaghetti.

Tetapi pada bagian bahu justru dibuat mirip selendang yang menutupi pada bagian lengan. Serta pada bagian bawah gaun itu juga sedikit memiliki belahan tinggi mencapai batas lutut. Juga pada kesempatan tersebut ia mengenakan sebuah mahkota yang tampak menawan.

Warna Silver

Potre Lyodra Ginting dengan Berbagai Gaun, Anggun Mirip Putri
Potre Lyodra Ginting. [Instagram]

Pesanan ya makin tak tertandingi saat menggunakan sebuah gaun silver apalagi dengan rambut panjangnya tersebut dibiarkan terurai begitu saja. Lalu bagian depan dari gaun itu membentuk sebuah lipatan yang sangat rapi.

Baca juga: Potret Lyodra Ginting, Penyanyi Bersuara Tinggi yang Bawa Nama Indonesia ke Kancah Internasional

Wajah cantiknya juga tak lupa dipoles dengan balutan make up tipis tetapi mengeluarkan pesonanya yang begitu sulit dikalahkan.

Baca Juga

Cekricek.id - Lyodra Ginting merupakan jebolan konten menyanti Indonesian Idol yang sukses mengharumkan namanya hingga ke kancah Internasional. Meski belum seperti Agnez Mo atau Anggun C Sasmi, namun dia tetap sukses mencuri perhatian dari orang luar.
Potret Lyodra Ginting, Penyanyi Bersuara Tinggi yang Bawa Nama Indonesia ke Kancah Internasional
Cekricek.id - Lyodra Ginting tampil berbeda dengan model rambut barunya dalam pemotretan terbaru yang dia bagikan di media sosial. Penyanyi cantik jebolan Indonesian Idol berpose dengan rambut hitam panjang dan poni yang menutupi jidat. Sontak tampilannya itu menuai pujian karena disebut-sebut mirip Lisa Blackpink.
Ganti Gaya Rambut, Dandanan Lyodra Ginting Pakai Poni Jari Mirip Banget Lisa Blackpink
Berita artis: Lyodra tampil cantik ketika melakukan pemotretan di tepi pantai, netizen pun sebut kecantikan Lyodra bagai Cinderella.
Pakai Gaun Putih Transparan di Pantai, Lyodra Bak Cinderella Dalam Dongeng
Berita artis: penampilan Naura Ayu di akun TikTok yang dibagikan penggemarnya disebut-sebut mirip penyanyi Lyodra Ginting oleh netizen.
Cantik Memesona, Naura Ayu Disebut Mirip Penyanyi Lyodra Ginting
Mengungkap Alasan Reza Rahardian Tidak Memiliki Akun Media Sosial Pribadi
Mengungkap Alasan Reza Rahadian Tidak Memiliki Akun Media Sosial Pribadi
Paula Verhoeven Ungkap Motivasi Spiritual di Balik Keputusan Berhijab
Paula Verhoeven Ungkap Motivasi Spiritual di Balik Keputusan Berhijab