{"id":200596,"date":"2022-09-21T12:02:00","date_gmt":"2022-09-21T05:02:00","guid":{"rendered":"https:\/\/cekricek.id\/?p=200596"},"modified":"2024-01-12T23:01:50","modified_gmt":"2024-01-12T16:01:50","slug":"pengertian-pengamanan","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/cekricek.id\/pengertian-pengamanan\/","title":{"rendered":"Pengamanan"},"content":{"rendered":"\n
Pengamanan adalah<\/strong> tindakan yang dilakukan investor untuk mengatasi kecenderungan pasar surat berharga jangka panjang yang berubah secara tiba-tiba; ketika tingkat suku bunga meningkat, harga dan instrumen pasar uang yang berpenghasilan tetap akan menurun, sedangkan pendapatan untuk instrumen obligasi akan meningkat; dalam kondisi pasar yang demikian diperlukan back-up<\/em> bagi para pemegang obligasi karena tidak dapat mencairkan\/menjual obligasinya secara mudah seperti pada saat kondisi sebelum pasar berubah; ketika investor mengantisipasi akan terjadinya pergeseran\/perubahan di pasar dengan menukar obligasi jangka panjang menjadi obligasi jangka pendek, investor tersebut telah mem-back-up<\/em> atau mengubah portofolio investasinya.<\/p>\n\n\n\n