Gempa Bumi

Kamus Lingkungan Hidup

Ilustrasi. {Creator Cekricek.id]

Pengertian Gempa Bumi

Gempa Bumi adalah getaran atau guncangan yang terjadi di permukaan bumi. Gempa bumi biasa disebabkan oleh pergerakan kerak bumi (lempeng bumi). Kata gempa bumi digunakan untuk menunjukkan daerah asal terjadinya kejadian gempa bumi tersebut.

Bumi kita walaupun padat, selalu bergerak, dan gempa bumi terjadi apabila tekanan yang terjadi karena pergerakan itu sudah terlalu besar untuk dapat ditahan. Besarnya intensitas gempa bumi di ukur dengan skala Richter.

Gempa Tektonik

Gempa Tektonik adalah getaran atau guncangan yang terjadi di permukaan bumi yang disebabkan oleh aktivitas tektonik yaitu pergeseran lempengan bumi.

Sumber: Istilah-istilah dalam Lingkungan Hidup

Baca Juga

Istilah-istilah dalam Perubahan Iklim - Istilah-istilah dalam lingkungan hidup
Zooplankton
Istilah-istilah dalam Perubahan Iklim - Istilah-istilah dalam lingkungan hidup
Zoonoses
Istilah-istilah dalam Perubahan Iklim - Istilah-istilah dalam lingkungan hidup
Younger Dryas
Istilah-istilah dalam Perubahan Iklim - Istilah-istilah dalam lingkungan hidup
Yedoma
Istilah-istilah dalam Perubahan Iklim - Istilah-istilah dalam lingkungan hidup
Wetland (Lahan Basah)
Istilah-istilah dalam Perubahan Iklim - Istilah-istilah dalam lingkungan hidup
Welfare (Kemakmuran)