Catat, Jangan Korbankan 5 Hal Ini Hanya Demi Cinta

Cekricek.id: Jangan sampai kamu mengorbankan berbagai hal ini hanya demi mempertahankan hubungan percintaan.

Jangan korbankan hal ini demi cinta. [Foto: Canva]

Cekricek.id - Dalam sebuah hubungan percintaan pastinya ada hal yang akan dikorbankan. Namun yang perlu kamu ingat bukan berarti harus kamu yang selalu menjadi pihak yang rela berkorban untuk segala hal.

Selain itu juga tidak semua hal bisa ketemu korbankan hanya demi mempertahankan hubunganmu dengan pasangan.

Jikalau masih harus mengorbankan rasa egois untuk tetap bersama hal ini mungkin saja bisa dibenarkan. Tapi tidak dengan sederet hal ini yang mesti kamu korbankan hanya demi cinta.

Mengabulkan semua keinginannya

Lampiran Gambar

Urutan pertama jangan sampai kamu mengabulkan semua keinginan dari pasanganmu. Walaupun wajar seseorang memiliki keinginan tersendiri terhadap pasangannya.

Tapi alangkah baiknya kamu bisa memfilter mana yang sebenarnya baik untuk melakukan ataupun tidak.

Sejatinya jika seseorang benar-benar mencintaimu maka ia akan berusaha untuk menerima kamu apa adanya. Selain itu, tidak semua permintaan negatif yang ia inginkan harus selalu kamu turuti.

Mengorbankan waktumu sampai merusak hubunganmu dengan keluarga

Lampiran Gambar

Mungkin sebagian besar orang akan kesusahan ketika harus memilih antara hubungan dan keluarga.

Keduanya ini sangat penting tetapi coba kamu utamakan mana yang lebih prioritas atau tidak. Pasangan belum tentu ada seperti halnya keluargamu selama ini.

Maka dari itu, sangat penting sebenarnya kamu membagi porsi untuk kedua hal ini. Jangan sampai hanya karena ingin mempertahankan sebuah hubungan kamu malah memilih untuk mengorbankan waktu bersama keluarga.

Melepaskan impian

Lampiran Gambar

Dalam hidup ini seorang pasien yang memiliki impian atau keinginan. Sebagai seorang pasangan sudah sewajarnya untuk mensupport karir satu sama lain.

Jangan sampai hanya ingin bertahan dengan sebuah hubungan kamu malah malah pas kan impian yang telah kamu idamkan sejak kecil.

Contohnya saja kamu lagi mempertahankan hubungan karena takut menjalani LDR padahal mendapatkan beasiswa luar negeri.

Selalu membantu masalahnya

Lampiran Gambar

Membantu orang lain tentu merupakan perbuatan yang mulia. Akan tetapi hal ini tentu ada porsi tersendiri jangan sampai kamu selalu membantu setiap permasalahan dari orang lain.

Hal ini sama saja kamu mengajarkan untuk dirinya ketergantungan padamu bukan melatih kemandiriannya.

Baca juga: 5 Tips Jitu Menahan Rasa Cinta Pada Lawan Jenis Bukan Mahram

Selain itu dampak negatif yang mungkin saja ditimbulkan adalah waktumu selalu habis untuk membantu setiap pekerjaannya.

Mengubah jati diri demi dirinya

Lampiran Gambar

Urutan terakhir dan yang sangat penting untuk tidak kamu lakukan adalah mengubah jati diri hanya demi pasangan. Karena sejatinya setiap manusia itu unik dan berbeda satu sama lainnya.

Tidak perlu kamu mengubah diri hanya dari memenuhi keinginan pasangan semata. [*/Nlm]

Tag:

Baca Juga

Bagaimana Menghadapi Konflik dalam Hubungan Remaja‍?
Bagaimana Menghadapi Konflik dalam Hubungan Remaja‍?
‍14 Tips untuk Menemukan Pacar yang Setia
‍14 Tips untuk Menemukan Pacar yang Setia
Menemukan Keharmonisan dalam Cinta Remaja: Strategi untuk Mengelola Konflik Hubungan
Menemukan Keharmonisan dalam Cinta Remaja: Strategi untuk Mengelola Konflik Hubungan
Pelet dalam ilmu perdukunan menjadi  hal yang diyakini oleh segelintir orang dapat membuat seseorang jatuh cinta dengan bantuan jin.
Jatuh Cinta karena Pelet, Emang Bisa?
Berita terbaru hari ini: Cara menghadapi pasangan selingkuh
Pria Patut Waspada, Ini 5 Ciri Wanita Mudah Berselingkuh
Cekricek.id: Selain pelakor ternyata masih ada tiga sosok yang dapat membahayakan sebuah hubungan pernikahan seperti berikut ini. 
Selain Pelakor, Ini 3 Sosok Perusak Keutuhan Rumah Tangga