Cekricek.id - Chika Candrika mengunggah fotonya saat sedang bermain dan bersantai di tepi sawah. Tetapi ada hal yang menarik, karena auranya terlihat begitu bahagia. Sebagaimana pujian yang dituliskan kepadanya atas sebuah unggahan di akun Instagram pribadinya mengutip pada Kamis (19/1/2023).
Sosok seleb Tiktok yang dulu sempat viral berkat goyangan papi chulo tersebut memang kini sangat jarang aktif di sosial media, bahkan di akun Instagramnya sendiri. Wanita dengan pengikut sebanyak 2,1 juta ini sudah jarang mengunggah berbagai foto di feed atau juga instastory.
Kini Bermain di Sawah
Tetapi hal tersebut tidak membuat dirinya sepenuhnya benar-benar hilang dari sosial media. Seperti kali ini kembali membagikan foto saat liburan seadanya. Karena ternyata kini wanita berusia 19 tahun tersebut mengunggah fotonya saat sedang di tepi sawah.
Artis kelahiran 7 November 2003 ini tampak begitu menawan dengan senyumannya yang tampak memukau seperti biasa. Untuk itu intip sejumlah potret cantiknya ini.
Menetap Kamera
Pada foto di slide pertama tampak Chika Candrika ini sedang tersenyum manis ke arah kamera. Dengan pandangan yang lurus menetap kamera, lalu matanya yang cenderung sipit.
Wanita asal Makassar ini melakukan foto selfie seorang diri dengan pemandangan samping dan belakang berupa hamparan sawah berwarna hijau.
Ingin Rebahan
Sementara pada foto kedua dirinya tampak ingin rebahan dengan posisi kepala yang sengaja dimiringkan ke arah belakang. Juga tak lupa wajah cantik ini dihias dengan bautan make up tipis.
Walau hanya bermain di sawah tetapi penampilan tetapi yang utama bagi Chika Candrika. Terbukti saat dirinya tetap menggunakan sebuah kaos lengan panjang berwarna abu-abu dengan paduan celana hitam panjang.
Menutup Mata
Sementara pada foto di slide terakhir tampak dirinya ini yang berpose duduk menyamping. Dengan posisi memejamkan mata hal tersebut karena nyatanya ia begitu bahagia bisa menikmati udara yang begitu segar.
“Life is not about waiting for the storm to pass, but learning to dance in the rain,” tulisnya.
Baca juga: Pamer Perut Rata, Chika Chandrika Dipuji Makin Cantik
Tidak menunggu lama banyak dari netizen yang langsung menghadapi unggahan tersebut dengan berbagai macam kalimat pujian. Contohnya saja banyak dari warganet yang merasa senang karena Chika Candrika sendiri tampak begitu bahagia dari segi auranya.