Selfie Kenakan Tanktop, Nana Mirdad Dipuji Cantik dan Awet Muda

Cantiknya Mirdad saat unggah foto selfie mengenakan tanktop hitam, buat banyak dari netizen mengaku tak kuat melihatnya.

Nana Mirdad [Instagram]

Cantiknya Mirdad saat unggah foto selfie mengenakan tanktop hitam, buat banyak dari netizen mengaku tak kuat melihatnya.

Cekricek.id - Artis cantik Nana Mirdad unggah sebuah foto baru di akun Instagram pribadinya pada Kamis (23/6/2022).

Dalam kesempatan tersebut Nana Mirdad mengunggah foto ketika dirinya sedang berada di dalam mobil.

Foto selfie yang diunggah oleh kakak dari Naysila Mirdad ini membuat netizen tak kuat melihat kecantikannya.

Dalam foto yang diunggah ini Nana Mirdad tampil begitu cantik dalam balutan tanktop hitam.

Selain itu ibu dua anak ini juga terlihat rambut bergelombang berwarna kecoklatan yang dimilikinya.

Terlebih lagi penampilan Nana Mirdad terlihat sangat memukau dalam balutan make up tipis dengan kesan Flawless pada wajahnya.

Walaupun foto tersebut tanpa senyuman, tetapi kecantikan alami Nana Mirdad dinilai netizen begitu membahana.

Pada kesempatan tersebut Nana Mirdad kebetulan mempromosikan salah satu produk kecantikan berupa lipstick.

Lipstik berwarna nude tersebut sangat cocok dengan paduan make up yang digunakan oleh Nana Mirdad.

“Nah kan banyak yang nanya lipstiknya apa di story ku hari ini ini kecintaan aku si French latte dari namir beauty,” tulisnya.

Maka rak jarang pada kesempatan tersebut banyak dari netizen yang mengaku tak kuat dan juga angkat tangan bila berbicara perihal kecantikan dari wanita ini.

Terlebih lagi begitu banyak dari netizen yang begitu memuji Nana Mirdad memiliki kecantikan yang dinilai awet muda.

Lampiran Gambar

“Kak Nana cantik banget sih. Ya ampun nggak kuat awet muda banget,” puji seorang netizen.

Serta netizen juga pangling melihat Nana Mirdad yang terlihat semakin glowing di setiap harinya.

Apalagi wanita cantik tersebut lebih menyukai berbagai kegiatan outdoor yang berhadapan langsung dengan sinar matahari.

Baca juga: Pulang Liburan, Nana Mirdad Banjir Pujian Karena Model Rambutnya

Tetapi malah membuat Nana Mirdad tetap glowing dengan berbagai perawatan mahal yang dijalaninya.

“You are glowing,” tandas netizen.

Baca Juga

Cekricek.id, Berita Seleb dan Berita Artis – Tissa Biani dan Nana Mirdad rupanya pernah beradu akting dalam salah satu judul FTV yang tayang di masa lalu. Saat kekasih Dul Jaelani itu masih berusia anak-anak dia sudah lebih dulu bertemu dan bekerja sama dengan anak perempuan Lydia Kandou itu.
Tissa Biani Pamer Foto Masa Anak-anak, Penampilan Nana Mirdad yang Tak Berubah Bikin Salfok
Cekricek.id – Lama tak muncul di layar kaca, Nana Mirdad agaknya tak pernah terlupakan dari ingatan penggemarnya. Netizen selalu tahu perkembangan artis cantik yang dikenal memiliki wajah yang awet muda tersebut. Apalagi ketika dia mencoba potongan rambut baru yang membuatnya semakin tak terlihat seperti usianya yang sebernarnya.
Nana Mirdad Terlihat Awet Muda Meski Sudah Beranak Dua, dengan Rambut Poni Mirip Anak Kuliahan
Cekricek.id - Dengan budaya timur yang kental, artis hamil diluar nikah merupakan hal yang memalukan, ini 4 artis yang lantang mengakuinya
4 Artis Ini Umumkan Hamil di Luar Nikah
Nana Mirdad kembali mendapat banyak pujian sebagai sosok hot mom yang tak ada tandingnya dari berbagai macam netizen.
Nana Mirdad, Hot Mom yang Lupakan Dunia Hiburan dan Sibuk Ngurusin Bisnis
Nana Mirdad dan suami merasa khawatir membesarkan seorang anak perempuan dengan kondisi yang serba canggih saat ini.
Kemajuan Teknologi Buat Nana Mirdad Khawatir Menjaga Anak Perempuannya
Nana Mirdad turuti keinginan dua anaknya untuk bermain salju walau telah masuk musim panas, netizen menyebutnya sebagai keluarga idaman.
Nana Mirdad Liburan Bareng Anak ke Eropa, Bahagianya Bisa Main Salju