Susu Tak Sehat Jika Dikombinasikan dengan 4 Makanan Ini

Susu Tak Sehat Jika Dikombinasikan dengan 4 Makanan Ini

Ilustrasi. [Canva]

Cekricek.id – Minuman seperti susu dikenal sebagai minuman yang menyehatkan karena memiliki nutrisi yang tinggi. Susu merupakan pelengkap dari empat sehat lima sempurna untuk memenuhi gizi yang seimbang.

Susu dikenal sebagai sumber kalsium terbaik dan sangat baik untuk kesehatan gigi serta tulang. Selain kaya akan kalsium, nutrisi lain yang terkandung dalam minuman susu yakni protein, kalsium, flour, lemak, laktosa, vitamin B1, serta vitamin C.

Namun, susu tidak boleh dikombinasikan dengan makanan beberapa makanan yang ada. Hal ini dikarenakan dapat menimbulkan dampak yang buruk bagi kesehatan tubuh. Makanan seperti apakah itu? Simak ulasan berikut.

Buah

Buah yang Dapat Mencegah Pertumbuhan Sel Kanker

Buah jenis apapun itu tidak boleh dikonsumsi bersamaan dengan susu karena berdampak tidak baik untuk kesehatan tubuh.

Jika kamu mengonsumsi buah dan susu secara bersamaan dapat mengganggu sistem pencernaan dan sistem kerja usus. Tidak hanya itu, kamu juga akan terkena flu, batuk, ruam, hingga alergi.

Daging

Image Attachment

Susu tidak boleh dipadukan dengan makanan sumber protein seperti daging. Hal ini dikarenakan dapat meningkatkan banyak tekanan pada sistem pencernaan dan membuatnya bekerja dengan keras. Sehingga membuat makanan tidak bisa dicerna dengan baik.

Apabila kamu dalam program diet atau menurunkan berat badan, tidak dianjurkan untuk mengombinasikan susu dengan daging.

Ikan

daging ikan tuna

Sama halnya dengan daging, ikan juga termasuk makanan sumber protein yang tidak boleh dikombinasikan dengan susu.

Studi menunjukkan bahwa mengonsumsi susu dan ikan secara bersamaan dapat menyebabkan reaksi kimia dalam darah yang dapat membuat terjadinya pigmentasi kulit atau penyakit leucoderma.

Selain itu, mengombinasikan susu dengan ikan mampu mengembangkan racun dalam tubuh dan berakhir dengan penyakit komplikasi lainnya.

Baca juga: 3 Makanan Ini Tidak Boleh Dikombinasi dengan Nasi Bagi Penderita Diabetes

Garam

Image Attachment

Garam merupakan penyedap serta pelengkap makanan. Namun, jika susu dipadukan dengan garam akan menyebabkan kerusakan yang fatal pada tubuh.

Hal ini disebabkan karena susu dan garam memiliki fungsi yang bertolak belakang. Efek buruk itu tidak dirasakan langsung, namun setelah beberapa tahun kemudian baru akan terasa efeknya.

Tags:

Baca Juga

Situs Raja Arthur King Arthur's Hall di Bodmin Moor Cornwall menampilkan struktur persegi panjang dengan 56 batu tegak yang dibangun pada masa Neolitikum.
Fakta Mengejutkan: Situs Raja Arthur Berusia 5.500 Tahun
Pemakaman kayu Celtic berusia 2.600 tahun yang ditemukan di Riedlingen, Jerman, menunjukkan konstruksi kayu ek yang terpelihara dengan sempurna
Pemakaman Kayu Celtic Berusia 2.600 Tahun Ditemukan di Jerman, Ungkap Jejak Peradaban Kuno
Mengungkap Bahaya Junk Food bagi Kesehatan Otak
Mengungkap Bahaya Junk Food bagi Kesehatan Otak
Penelitian Mengungkap Manfaat Kombucha Seperti Efek Puasa
Penelitian Mengungkap Manfaat Kombucha Seperti Efek Puasa
Transplantasi Ginjal Babi ke Manusia Berhasil Dilakukan, Harapan dan Kontroversi
Transplantasi Ginjal Babi ke Manusia Berhasil Dilakukan, Harapan dan Kontroversi
Peneliti Mengungkap Penyebab Kematian Saat Bercinta
Peneliti Mengungkap Penyebab Kematian Saat Bercinta