Curhat, Doddy Sudrajat Nangis Usai Digugat Cerai Puput

Berita artis: Netizen menilai jika Doddy Soedrajat terlihat sangat cocok dengan Barbie Kumalasari hingga di doakan jadi jodoh dunia akhirat.

Doddy Soedrajat [Instagram]

Berita artis: Doddy Sudrajat mengakui memang sempat menangis saat digugat cerai oleh sang istri, puput saat dirinya alami banyak masalah.

Cekricek.id - Doddy Sudrajat mendadak digugat cerai oleh sang istri, Puput saat dirinya mengalami masalah yang bertubi-tubi menimpanya. Ayah mendiang Vanessa Angel itu pasalnya sempat menangis saat digugat cerai oleh sang istri tercinta.

Doddy sendiri kini sudah resmi bercerai dengan Puput setelah adanya keputusan dari pengadilan. Ia lantas kini tampak sudah menerima gugatan cerai itu setelah melewati beberapa proses di pengadilan.

Saat diwawancarai, Doddy pun tampak melampiaskan kekesalannya usai digugat cerai oleh Puput. Salah satunya dibagikan oleh akun @Seleboncamnews lewat aplikasi Tiktok. Dalam video tersebut Doddy mengaku memang sempat menangis saat digugat cerai sang istri.

"Ya kalou yang namanya manusia itu nangis itu biasa, apa lagi dalam kondisi menghadapi sesuatu musibah, untuk nangis," katanya.

Ia lantas mengingatkan dirinya sendiri saat ditinggalkan oleh Vanessa yang memangis tak henti-hentinya saat jenazah Vanessa terbujur.

Doddy lantas mengungkapkan bahwa seranag ia tidak menangis, namun hanya sedih lantaran ditinggalkan istri saat dirinya sedang melewati masalah yang belum kelar hingga sekarang.

"Cuma sedih saja dalam kondisi ya Daddy lagi sedang gitu, cobaan bertubi-tubi, sedang ada sidang hal asuh anak, tiba-tiba ada masalah lagi seperti ini," tambah Doddy.

Ia pun menambahan bahwa istrinya itu bukannya menjadi pendukung saat memiliki masalah, namun malah menceraikannya.

"Sedih aja, sedih, yang seharusnya seseorang yang dekat sama Deddi harusnya support, harusnya merangkul, ada selalu dalam keadaan susah, senang, sedih yaa tapi justru Deddy malah digugat cerai," lanjutnya curhat pada wartawan.

Ia pun mengatakan pada wartawan bahwa drinya merupakan laki-laki yang tegar dan tangguh. Ia yakin akan bisa menjalani semua itu denga baik meski pun sudah tanpa di temani oleh sang istri lagi.

"Jadi sekali lagi, ya deddy orang yang tegas, kuat karena ya cobaan hidup itu yang paling berat kan waktu kehilangan deddy istri , mamahnya Vanessa, di situlah deddy belajar kehidupan," tutupnya.

Disebut Bikin Cobaan Sendiri

Lampiran Gambar

Curhatan Doddy Sudrajat itu lantas dibanjiri komentar warganet. Berikut beberapa komentar yang ditinggalkan warganet dalam video tersebut yang dilansir pada Sabtu, (19/3/2022).

"Cobaan lu bertubi2 lu yg bikin cobaan sendiri," komentar akun @revanpra****

"Menangis karena gak dapat2 harta gala," tambah akun @H***.

Baca Juga: Puput Gugat Cerai Doddy Sudrajat, Sering Cekcok Sejak 2018 Silam

"Eh,, Muji2 diri sendiri, lucu," imbuh yang lainnya.

Baca Juga

Marissya Icha Mengaku Dihalangi untuk Bertemu Gala Sky
Marissya Icha Mengaku Dihalangi untuk Bertemu Gala Sky
Berita seleb: Doddy Sudrajat Bantah Letoi saat Ketahuan Perawatan Kejantanan
Doddy Sudrajat Bantah Letoi saat Ketahuan Perawatan Kejantanan
Di hari ulang tahun Vanessa Angel, Fuji mengunggah potretnya bersmaa almarhumah yang sama-sama mengenakan hijab, parasnya terlihat adam.
Fuji Pamer Foto Pakai Hijab Bareng Almarhumah Vanessa Angel, Adem Banget
Cekricek.id - Kemunculan Mayang dengan hidung diperban sukses membuat warganet heboh. Adik kandung mendiang Vanessa Angel ini ternyata baru saja menjalani operi plastik pada hidungnya.
Oplas Hidung Biar Mancung, Ini Penampakan Baru Wajah Mayang, Cantik Nggak?
Cekricek.id - Mayangsari alias mayang baru-baru ini kembali memukau mata banyak orang. Dia membagikan momen saat memotong rambut panjangngnya hingga sejajar dengan leher. Banyak yang mengomentari bahwa penampilan baru wanita itu mirip dengan mendiang kakaknya, Vanessa Angel.
Pamer Rambut Baru, Mayang Dibilang Mirip Mendiang Vanessa Angel
Cita Citata belum lama ini hebohkan jagat maya dengan unggahan video dirinya yang sedang berada di dalam mobil akan bepergian.
Cita Citata Pamer Unggah Video Bepergian di Dalam Mobil, Netizen Ingatkan Kecelakaan Maut Vanessa Angel