Apa Itu PIO (Pelayanan Informasi Obat)?
Cekricek.id, Kesehatan - PIO (Pelayanan Informasi Obat) adalah kegiatan penyediaan dan pemberian informasi, rekomendasi obat yang independen, akurat, komprehensif, terkini oleh pihak apoteker kepada pasien, masyarakat maupun pihak yang memerlukan di rumah sakit.