5 Minuman Ini Cocok Bagi Kamu Penderita Asam Lambung

Cekricek.id: Berikut ini berbagai minuman yang sangat baik dikonsumsi oleh penderita asam lambung agar tidak mudah kambuh. 

Ilustrasi penderita asam lambung. [Foto.Ist]

Berita terbaru hari ini: Bila kamu penderita asam lambung, 5 minuman ini cocok untuk kamu.

Cekricek.id - Asam lambung merupakan salah satu penyakit yang diderita oleh banyak orang. Agar tidak menimbulkan komplikasi tentunya asam lambung harus ditangani sedini mungkin secara baik.

Selain itu terdapat berbagai tantangan bagi orang yang menderita asam lambung. Maka sudah sepatutnya bagi ia untuk selalu mengkonsumsi berbagai makanan termasuk minuman untuk menjaga kesehatannya.

Berikut ini berbagai minuman yang sangat baik dikonsumsi oleh penderita asam lambung agar tidak mudah kambuh.

Air putih

Lampiran Gambar

Enak dan menyehatkan itulah air putih. Bahkan disebutkan minuman ini merupakan salah satu minuman paling sederhana guna mencegah asam lambung yang sering kali kambuh.

Caranya pun cukup mudah hanya dengan rutin mengkonsumsi air putih. Bagi kebanyakan air putih pun juga memiliki ph yang cenderung netral. Walaupun baik dan dianjurkan tetapi kamu juga harus membatasi mengkonsumsi air putih. Jangan sampai hal ini malah mengganggu keseimbangan mineral dalam tubuh.

Susu rendah lemak atau skim

Lampiran GambarMinuman berikutnya yang dianjurkan bagi penderita asam lambung adalah susu rendah lemak. Karena jika seseorang penderita asam lambung mengkonsumsi susu sapi lemak tinggi maka akan sulit untuk dicerna.

Dengan mengkonsumsi susu rendah lemak juga berarti kamu membantu kinerja kerongkongan karena dapat menahan asam lambung saat naik.

Baca juga: 4 Jenis Buah Ini Sangat Cocok Dikonsumsi oleh Penderita Asam Lambung

Jus

Lampiran Gambar

Rekomendasi minuman berikut yang juga sangat baik bagi seorang penderita asam lambung adalah dengan rutin mengkonsumsi jus. Walaupun banyak yang menyebut jika beberapa buah-buahan yang sudah dianjurkan bagi penderita asam lambung seperti jeruk maupun nanas.

Akan tetapi ada berbagai sayuran serta buah-buahan yang sangat cocok bagi penderita asam lambung misalnya saja wortel ataupun bayam.

Air kelapa

Lampiran Gambar

Air kelapa salah satu minuman yang memiliki sejumlah khasiat baik termasuk bagi penderita asam lambung. Lantaran dengan mengkonsumsi air kelapa dapat menjaga keseimbangan ph dalam tubuh karena adanya kandungan kalium.

Smoothie

Lampiran Gambar

Rekomendasi minuman terakhir bagi kamu penderita asam lambung adalah smoothie. Minuman yang satu ini juga tidak membuat asam lambung kambuh karena kandungan vitamin dan mineral. Selain itu kamu juga harus memastikan menggunakan buah-buahan yang tidak mengandung asam seperti semangka ataupun pir. [*/Nlm]

---

Baca berita terbaru hari ini hanya di Cekricek.id

Baca Juga

Cekricek.id - Apa itu Mindfulness? Ini Panduan Komprehensif untuk Mempraktikkannya
Apa itu Mindfulness? Ini Panduan Komprehensif untuk Mempraktikkannya
Cekricek.id - Permainan yang Seru Tanpa HP yang Perlu Anda Coba
Permainan yang Seru Tanpa HP yang Perlu Anda Coba
Daun Pohpohan, Lalapan Segar yang Penuh Manfaat bagi Kesehatan
Daun Pohpohan, Lalapan Segar yang Penuh Manfaat bagi Kesehatan
Berita terkini: trust issue atau krisis kepercayaan ini membuat si penderitanya menjadi orang pesimis, overthinking, dan sulit berkomitmen.
Mengenal Trust Issue, Krisis Kepercayaan dalam Hubungan Sosial
Info terkini: kenali ciri-ciri wanita dengan libido tinggi atau nafsu yang tinggi dalam bercinta. Mulai dari berbulu hingga leher bergaris.
Ciri-ciri Wanita dengan Libido Tinggi dalam Bercinta
Info terbaru: Ada beberapa hal yang juga patut untuk disyukuri dalam pekerjaan. Ada manfaat lain dari bekerja selain mendapatkan gaji setiap bulan.
Ini 5 Manfaat Lain dari Bekerja Selain Mendapat Gaji