Renja (Rencana Kerja)

Istilah-istilah dalam Kemaritiman dan Investasi

Ilustrasi: Istilah-istilah dalam Kemaritiman dan Investasi. [Canva]

Apa Itu Renja (Rencana Kerja)?

Renja (Rencana Kerja) adalah Dokumen rencana kerja tahunan yang merupakan dokumen perencanaan tahunan.

Renja K/L (Rencana Kerja Kementerian/Lembaga)

Renja K/L (Rencana Kerja Kementerian/Lembaga) adalah Dokumen perencanaan Kementrian/Lembaga untuk periode 1 (satu) tahun.

Renja RB (Rencana Kerja Reformasi Birokrasi)

Renja RB (Rencana Kerja Reformasi Birokrasi) adalah Rencana Kerja tim Reformasi Birokrasi yang dibuat bersama untuk mencapai perubahan pada suatu instansi untuk periode 1 (satu) tahun.

Sumber: Istilah Kemaritiman dan Investasi

Baca Juga

Istilah-istilah dalam Kemaritiman dan Investasi
WTO (World Trade Center Organization)
Istilah-istilah dalam Kemaritiman dan Investasi
WMO (World Meteorological Organization)
Istilah-istilah dalam Kemaritiman dan Investasi
WIPO (World Intellectual Property Organization)
Istilah-istilah dalam Kemaritiman dan Investasi
TUBEL (Tugas Belajar)
Istilah-istilah dalam Kemaritiman dan Investasi
TGR (Tuntutan Ganti Rugi)
Istilah-istilah dalam Kemaritiman dan Investasi
THT (Tabungan Hari Tua)