SAKIP (Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah)

Istilah-istilah dalam Kemaritiman dan Investasi

Ilustrasi: Istilah-istilah dalam Kemaritiman dan Investasi. [Canva]

Apa Itu SAKIP (Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah)?

SAKIP (Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah) adalah rangkaian sistematik dari berbagai aktivitas, alat, dan prosedur yang dirancang untuk tujuan penetapan dan pengukuran, pengumpulan data, pengklasifikasian, pengikhtisaran dan pelaporan kinerja pada instansi pemerintah, dalam rangka pertanggungjawaban dan peningkatan kinerja instansi pemerintah.

Sumber: Istilah Kemaritiman dan Investasi

Baca Juga

Istilah-istilah dalam Kemaritiman dan Investasi
WTO (World Trade Center Organization)
Istilah-istilah dalam Kemaritiman dan Investasi
WMO (World Meteorological Organization)
Istilah-istilah dalam Kemaritiman dan Investasi
WIPO (World Intellectual Property Organization)
Istilah-istilah dalam Kemaritiman dan Investasi
TUBEL (Tugas Belajar)
Istilah-istilah dalam Kemaritiman dan Investasi
TGR (Tuntutan Ganti Rugi)
Istilah-istilah dalam Kemaritiman dan Investasi
THT (Tabungan Hari Tua)