Soenardi Djaksodipoero

Soenardi Djaksodipoero adalah tokoh pemuda yang ikut aktif dalam pergerakan kepemudaan. Nama lengkapnya adalah Raden Tumenggung Soenardi Djaksodipoero.

Soenardi Djaksodipoero. [Foto: Istimewa]

Siapa Soenardi Djaksodipoero?

Soenardi Djaksodipoero adalah tokoh pemuda yang ikut aktif dalam pergerakan kepemudaan. Nama lengkapnya adalah Raden Tumenggung Soenardi Djaksodipoero.

Ia aktif dalam organisasi Jong Java.

Djaksodipoero menyampaikan pidato berjudul “Rapak Lumuh” dalam Kongres Pemuda Pertama 30 April—2 Mei 1926.

Rapat Lumuh adalah hak perempuan untuk mengadu kepada hakim jika permintaannya untuk bercerai ditolak oleh suaminya.

Djaksodipoero bersama Soegondom Soewirjom Goelarso, dan Abdoellah Sigit mendirikan Perhimpunan Pelajar Pelajar Indonesia (PPPI) pada 1926, dan menjadikan Jl. Kramat No. 106 sebagai markasnya.

Organisasi ini terinspirasi oleh Perhimpunan Indonesia yang didirikan Mohammad Hatta di Belanda pada 1908.

Referensi: Kamus Sejarah Indonesia.

Baca Juga

Terungkap! Manusia Purba Menghuni Dataran Tinggi Persia Selama 20.000 Tahun
Terungkap! Manusia Purba Menghuni Dataran Tinggi Persia Selama 20.000 Tahun
Kisah Pengorbanan Ritual Bangsa Maya saat Gerhana Matahari
Kisah Pengorbanan, Ritual Bangsa Maya saat Gerhana Matahari
Sisa-sisa Desa Kuno "Pompeii Inggris" Ungkap Rahasia Kehidupan Zaman Perunggu
Sisa-sisa Desa Kuno "Pompeii Inggris" Ungkap Rahasia Kehidupan Zaman Perunggu
Naskah Kuno Aztec Ungkap Sejarah Tenochtitlan dan Penaklukan Spanyol
Naskah Kuno Aztec Ungkap Sejarah Tenochtitlan dan Penaklukan Spanyol
Lukisan Menakjubkan Pada Makam Pendeta Kuno Mesir Perlihatkan Kehidupan 4.300 Tahun Lalu
Lukisan Pada Makam Pendeta Kuno Mesir Perlihatkan Kehidupan 4.300 Tahun Lalu
Makam Kuno Tiongkok dengan Pedang Ungkap Sejarah Kekerasan di Era Negara-Negara Berperang
Makam Kuno Tiongkok dengan Pedang Ungkap Sejarah Kekerasan di Era Negara-Negara Berperang