R.M.T. Koesoemo Oetoyo

R.M.T. Koesoemo Oetoyo

R.M.T. Koesoemo Oetoyo. [Foto: Istimewa]

Siapa R.M.T. Koesoemo Oetoyo?

R.M.T. Koesoemo Oetoyo adalah salah satu tokoh penting yang mengonsepsikan pergerakan nasional. Ia adalah anak dari seorang pamong praja di Pekalongan yang lahir pada 13 Januari 1871.

Semasa dewasa, ia merupakan seorang aktivis dan pemimpin yang aktif di berbagai organisasi pergerakan pada awal abad ke-20.

R.M.T. Koesoemo Oetoyo sempat menjadi salah satu anggota Dewan Pimpinan Harian Volksraad atau Parlemen/Dewan Rakyat Hindia Belanda.

Selain itu, R.M.T. Koesoemo Oetoyo juga aktif sebagai Ketua Organisasi Pergerakan Politik di organisasi Boedi Oetomo selama satu dekade pada 1926—1936.

Kemudian ia juga sempat menjadi Wakil Ketua Chuo Sangi In atau Dewan Pertimbangan Pusat pada masa pendudukan Jepang pada 1943.

R.M.T. Koesoemo Oetoyo juga dikenal sebagai budayawan menjelang akhir hayatnya.

Referensi: Kamus Sejarah Indonesia.

Baca Juga

Terungkap! Manusia Purba Menghuni Dataran Tinggi Persia Selama 20.000 Tahun
Terungkap! Manusia Purba Menghuni Dataran Tinggi Persia Selama 20.000 Tahun
Kisah Pengorbanan Ritual Bangsa Maya saat Gerhana Matahari
Kisah Pengorbanan, Ritual Bangsa Maya saat Gerhana Matahari
Sisa-sisa Desa Kuno "Pompeii Inggris" Ungkap Rahasia Kehidupan Zaman Perunggu
Sisa-sisa Desa Kuno "Pompeii Inggris" Ungkap Rahasia Kehidupan Zaman Perunggu
Naskah Kuno Aztec Ungkap Sejarah Tenochtitlan dan Penaklukan Spanyol
Naskah Kuno Aztec Ungkap Sejarah Tenochtitlan dan Penaklukan Spanyol
Lukisan Menakjubkan Pada Makam Pendeta Kuno Mesir Perlihatkan Kehidupan 4.300 Tahun Lalu
Lukisan Pada Makam Pendeta Kuno Mesir Perlihatkan Kehidupan 4.300 Tahun Lalu
Makam Kuno Tiongkok dengan Pedang Ungkap Sejarah Kekerasan di Era Negara-Negara Berperang
Makam Kuno Tiongkok dengan Pedang Ungkap Sejarah Kekerasan di Era Negara-Negara Berperang